Membagi atau Tidak Membagi Garis?

Aturan validasi yang umum adalah melakukan cek jika fitur titik membagi garis yang terhubung. Ini sangat penting untuk analisis jaringan sebagai contoh :

  1. Utilitas Kelistrikan – saklar harus memotong penghantar utama
  2. Utilitas Keairan – Katup harus memotong saluran air utama

  3. Transportasi – Jembatan harus memotong jalan

Jika anda mempunyai aturan yang mirip, anda bisa menggunakan cek  Geometry on Geometry di program Data Reviewer

Sebagai contoh di utilitas pengairan, menggunakan template edit pengairan untuk mengilustrasikan aturan “katup harus memotong saluran utama”

a. di properti dialog tool Geometry on Geometry, pilih wSystemValve (fitur titik) untuk Feature Class 1

b. Untuk Feature Class 2, pilih wMain (fitur garis)

c. Untuk Spatial Relation Check Type, pilih Touches

d. sebagai pilihan, anda dapat menghitung Check Title, Notes, dan Severity di pilihan tool

PointSplitLine_GeoGeo

Sumber : Blog ESRI

Tinggalkan Pesan

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

Maaf, anda dilarang mengkopi konten halaman ini.